DFSK Tanggapi Positif Rencana Pepres & PP Mobil Listrik
Pemerintah dalam waktu dekat ini berencana merilis regulasi kendaraan listrik di Indonesia dalam bentuk Peraturan Presiden (Perpres) dan Peraturan Pemerintah (PP). Menanggapi rencana pemerintah mengatur kendaraan ramah lingkungan ini, DFSK menyatakan untuk mendukung kebijakkan Pemerintah Indonesia. "DFSK melalui PT Sokonindo Automobile dengan pabrik di Cikande sebagai perusahaan yang ...